Langsung ke konten utama

Cara Oki Setiana Dewi Ajarkan Pendidikan Agama pada Anak

Cara Oki Setiana Dewi Ajarkan Pendidikan Agama pada Anak
Artis yang sekaligus Ustazah Oki Setiana Dewi mengaku, dirinya kerap menerapkan ilmu-ilmu yang didapatkannya pada saat kuliah dalam mendidik si buah hati.

"Kombinasikan antara pendidikan yang didapat di bangku kuliah dengan pendidikan Islam untuk diajarkan kepada anak-anak kita," ujar artis Oki Setiana Dewi saat ditemui di Kawasan Kebon Sirih, Jakarta Pusat, Jumat 5 Februari 2016.

Oki juga merasa sangat beruntung memiliki pasangan hidup yang baik. Alasannya pasangan juga bisa ikut membantu dalam mempengaruhi cara mengajarkan pendidikan agama kepada anak.

"Memiliki pasangan yang baik karena Bang Rio menjadi suami yang tepat untuk mendapatkan keturunan yang tepat juga," tandasnya.

Menurut Oki, sejak masa kehamilan ia sudah mulai memperkenalkan ayat suci Alquran kepada calon buah hatinya. Ditambah lagi, Oki juga seorang yang aktif dalam mengikuti berbagai kegiatan positif contohnya pengajian.

Baca Juga : Homeschooling Bintaro

"Selama Masa kandungan sudah diperdengarkan ayat suci Alquran. Banyak kegiatan positif yang di ikuti, Oki dan suami memiliki impian kelak anak-anak lebih baik dan cerdas dibandingkan orangtuanya.

Oki mengatakan bahwa setiap hari sejak mulai kandungan, sampai meja operasi dan selama 24 jam di kamar calon bayi sudah diperdengarkan lantunan ayat suci Alquran.

"Ketika sudah mulai bisa berbicara usia satu setengah tahun mulai diajarkan baca Alquran. Saya dan suami ingin memiliki anak-anak yang hafiz Alquran," kata istri Ory Vitrio Abdullah ini.



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Mengajarkan Kejujuran Usia 6 Hingga 8 Tahun)

Pada usia 6 tahun, anak Anda mengetahui perbedaan antara mendongeng, kebohongan, dan kenyataan. Pada usia 7 atau 8 tahun, dia dapat dimintai pertanggungjawaban atas kejujurannya. Itu tidak berarti dia memiliki hati nurani yang benar-benar maju tetapi, tetapi siswa sekolah dasar Anda harus menyadari bahwa dia diprediksi untuk menginformasikan kenyataan, dan menyadari bahwa dia akan menghadapi hasil jika dia tidak melakukannya.  Namun, adalah hal yang lumrah bagi anak-anak seusia ini untuk takut 'berpura-pura, khususnya tentang kesalahan mereka sendiri. "Entah mereka takut akan hukuman atau mereka mungkin takut mengecewakan kita," kata Jane Nelsen, pencipta koleksi e-book Positive Discipline. Faktor pertama yang harus dilakukan, kemudian, adalah menciptakan lingkungan di mana balita Anda merasa aman menceritakan kenyataan.  Baca juga : Homeschooling Jakarta Apa yang dapat Anda lakukan Hindari label. Jangan menyebut bayi Anda pembohong. Ini akan paling sederhana membuatny

Tips Perkembangan dan Pengasuhan Anak Usia Sekolah

Tips Perkembangan & Pengasuhan Anak Usia Sekolah 6-12   Your Child's Growing Mind: Brain Development and Learning From Birth to Adolescence By Jane Healy Klasik yang baru-baru ini up to date ini memberikan jendela ke dalam teknik pengembangan pikiran yang menawan dan mendapatkan pengetahuan tentang. Itu muncul pada akar emosi, kecerdasan, dan kreativitas, menerjemahkan penelitian ilmiah mutakhir maksimum ke dalam petunjuk yang masuk akal untuk ayah dan ibu dan instruktur.  NurtureShock: New Thinking About Children Oleh Po Bronson, Ashley Merryman Sebuah buku yang terjual dengan baik berdasarkan studi perkembangan anak yang sehat buku ini adalah "salah satu buku paling berpengaruh yang pernah diterbitkan oleh anak-anak, Nurture Shock menawarkan sudut pandang baru yang inovatif pada anak-anak yang menjungkirbalikkan kesadaran konvensional perpustakaan yang bernilai baik.  Baca juga : Homeschooling di Bandung Dengan penceritaan yang sempurna dan analisis yang tajam, para penu

Cara Meningkatkan Keterampilan Matematika Untuk SMA

  Cara Meningkatkan Keterampilan Matematika (untuk siswa sekolah menengah)  "Semua baik-baik saja, selain itu Anda tahu - matematika! Bleh!" "Saya tidak bisa mengatasi kecepatan mereka mendidik matematika. Rumus, pertanyaan, teorema tambahan, pertanyaan yang lebih besar dan itu sedang terjadi sebelum saya dapat menangkapnya!" Mendengarnya secara teratur? Matematika adalah monster yang mengancam sebagian besar siswa sekolah menengah.  Menurut sebuah studi pendidikan, sekitar 40% dari semua anak berusia 17 tahun di AS tidak memiliki keterampilan matematika. Ini tidak selalu mengejutkan! Waktu dan sekali lagi, dalam survei Gallup, matematika telah keluar karena situasi yang dirasakan melalui siswa karena yang paling sulit di antara yang lainnya.  Tapi boldface frasa 'dirasakan' untuk pikiran Anda saat Anda memeriksa fakta yang lebih besar tentang pendidikan matematika di AS:60 persentase siswa Amerika mengakhiri perguruan tinggi tanpa persiapan untuk pelati